Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Mandailing Natal 2021 - BPS-Statistics Indonesia Mandailing Natal Regency

Welcome to the official website of the BPS Mandailing Natal Regency || Starting on February 10, 2015 BPS change the look of the website, as well as add features Latest Information, Table Dynamic, Responsive Web. || To request data from Statistics Of Mandailing Natal Regency please come to Statistics Of Mandailing Natal Regency Integrated Services Statistics (PST), Komplek perkantoran Payaloting, Panyabungan every weekday from 07:30 till 15:00 PM

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Mandailing Natal 2021

Catalog Number : 1399013.1202
Publication Number : 12020.2130
ISSN/ISBN : 978-623-7508-89-2
Publishing Frequency : Annually
Release Date : December 23, 2021
Language : Indonesian
File Size : 7.42 MB

Abstract

Badan Pusat Statistik (BPS) merupakan lembaga publik yang memiliki tugas dan tanggung jawab menyediakan data dan informasi di bidang statistik. BPS senantiasa berusaha untuk memperhatikan kepuasan serta kualitas pelayanan kepada pengguna data yang mencari data statistik. BPS selalu berupaya untuk memberikan pelayanan publik yang lebih baik. Oleh karena itu, dipandang perlu untuk mengidentifikasi kebutuhan dan tingkat kepuasan pengguna data melalui Survei Kebutuhan Data (SKD).
SKD sudah dilaksanakan sejak tahun 2005 dan mulai tahun 2014, pelaksanaan SKD diperluas cakupannya hingga BPS kabupaten/kota. Hasil kegiatan SKD 2021 disajikan dalam bentuk publikasi yang berisi analisis karakteristik pengguna data, analisis kebutuhan data, dan analisis performa unit pelayanan. Analisis ini dilengkapi dengan penyajian dalam bentuk Indeks Kepuasan Konsumen (IKK) dan Indeks Perilaku Anti Korupsi(IPAK) BPS Kabupaten Mandailing Natal
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Mandailing Natal (Statistics Of Mandailing Natal Regency)Komplek Perkantoran Payaloting

Panyabungan

Telp : (0636) 326176 Fax : (0636) 326176 Email : bps1202@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia